Explore Pahawang Island

Cerita petualangan di pulau pahawang bersama teman-teman baru!

Sabtu, 26 Mei 2018

Pernikahan Kang Yogi di Banten, Far. . .Far. . Away. .

Hai sudah lama sekali akhirnya saya kembali menulis lagi di tulisan yang sebetulnya hanya asik buat dibaca oleh saya sendiri sebagai penulis , haha. Kali ini akan menulis cerita yang tertunda lama karena mungkin saya orang nya pemalas dan suka menunda-nunda, dan banyak hobby nya jadi bingung mau menekuni yang mana dulu gitu kan, sementara waktu semakin menipis karena harus kerja juga, jadi kita korbankan minggu pagi yang tentram ini untuk menulis...